Kali ini saya membutuhkan USB Wireless card, karena untuk mengujin load balancing disamping utnuk penggunaam sehari-hari. Kesan pertama saya membeli produk ini, antara lain:
- Ringan
- Ringkas
- Murah
- Koneksi Up to 300 Mbps
Namun itu baru tampilan luar yang tertera pada selebaran produk tersebut. Akhirnya saya penasaran untuk mencobanya, apalagi saya pengguna linux.
Percobaan Pertama:
Pada percobaan kali ini saya mencoba pada sistem operasi Linux Fedora 16 dengan kernel 3. Hasilnya produk ini langsung dikenali dan mudah menggunakannya jika dijadikan Hot spot.