• RSS
  • Facebook
  • Twitter

Welcome To All New altertek.net

Minggu, 25 Desember 2011

Skype menjadi software chatting dan Video Call yang sedang trend belakangan ini, sampai-sampai operator dalam negeri membuat Pakt khusus untuk Skype. Skype menjadi pilihan karena untuk menikmati layanan chatting dan Video Call hanya mengeluarkan pulsa untuk tagihan internet, bahkan gratis apabila anda menggunakan fasilitas Hot Spot di Restaurant atau di Kampus.

Skype

Walaupun Skype dapat dikatakan aman, namun tidak sepenuhnya aman, karena apabila komputer korban dipasang Keyloger baik itu Online maupun Offline, hal ini dapat disalahgunakan, bila semua percakapan kita diliht oleh orang yang memasang keyloger tersebut. Oleh karena itu saya ada tips untuk menghapus seluruh percakapan didalam Skype, dengan cara menghapus Cache dan Cookies.

Berikut caranya:

  • Masuk ke Akun Skype kalian



Skype

  • Ke bilah menu klik Tool - Option



  • Lihat gambar diatas, Pilih Tab Privacy
  • Pilih Privacy Setting
  • Keep History For, pilih lama history yang anda ingin hapus
  • Jika Cookies ingin dihapus klik Clear Skype Cookies
  • Setelah selesai, klik Save

Selamat Mencoba


4 komentar:

  1. tankyu sangat om

    very helppulllll

    BalasHapus
  2. tangkyu om,..
    very helppuulll......

    BalasHapus
  3. klo di skype yang di windows 8 gimana caranya ya? ga ada setting dan lain2nya jadi bingung saya...

    BalasHapus